Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Bike Unchained

Bike Unchained

1.195
2 ulasan
59.3 k unduhan

Balapan sepeda gunung yang sangat ekstrim

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Andrés López
Direviu oleh
Andrés López
Content Editor

Bike Unchained adalah sebuah permainan balap yang mengizinkan anda bermain dengan beberapa atlet sepeda gunung yang paling ekstrim dari seluruh dunia, bersaing pada jalur sepeda gunung terliar yang pernah ada di planet ini.

Permainan ini memiliki izin resmi dari Red Bull, sehingga semua pengendara, sepeda-sepeda, dan sirkuitnya sama sekali nyata. Ada tiga lokasi yang berbeda (Whistler, Pegunungan Alpen, dan Jepang), dibagi ke dalam enam puluh lintasan (dalam setiap lokasi ada dua puluh lintasan).

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Sistem kontrol pada Bike Unchained sangat efektif dan intuitif. Mengetuk bagian kanan layar pada waktu yang tepat (ketika sepeda menuruni bukit) menggunakan gaya berat untuk keuntungan anda dan mengambil kecepatan. Gunakan lingkaran pada sisi kiri layar untuk melakukan pertunjukan yang luar biasa.

Di antara perlombaan ini, anda bisa meningkatkan sepeda anda atau mencoba pengendara baru untuk tim anda. Supaya dapat melakukan itu, yang harus anda lakukan adalah menang, menang, dan memenangkan lebih banyak lagi perlombaan.

Bike Unchained adalah sebuah permainan balap yang sangat luar biasa dalam setiap aspeknya. Sistem kontrolnya hampir sempurna dan grafiknya keren. Permainan ini sungguh menarik perhatian yang membuat anda ketagihan selama berjam-jam.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 4.0, 4.0.1, 4.0.2 ke atas

Informasi tentang Bike Unchained 1.195

Nama Paket com.redbull.bike
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Olahraga
Bahasa B.Indonesia
Penerbit Red Bull
Unduhan 59,265
Tanggal 16 Okt 2020
Rating Konten +3
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 1.194 Android + 4.0, 4.0.1, 4.0.2 31 Des 2018
apk 1.193 Android + 4.0, 4.0.1, 4.0.2 15 Mei 2022
apk 1.191 Android + 4.0, 4.0.1, 4.0.2 29 Okt 2023
apk 1.19 Android + 4.0, 4.0.1, 4.0.2 6 Apr 2021
apk 1.17 Android + 4.0, 4.0.1, 4.0.2 10 Jun 2023
apk 1.14 Android + 4.0, 4.0.1, 4.0.2 21 Jul 2016

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Bike Unchained

Penilaian

5.0
5
4
3
2
1
2 ulasan

Komentar

Belum ada opini mengenai Bike Unchained. Jadilah yang pertama! Komentar

Ikon Wheelie Challenge
Mengendarai puluhan sepeda motor di sirkuit penuh rintangan
Ikon SBK15 Official Mobile Game
Merasakan kompetisi balap motor terbaik dunia di Android Anda
Ikon Indian Bikes Driving 3D
Tegakkan hukummu sendiri di kota ini!
Ikon Moto Wheelie 3D
Mengendarai sepeda motor melalui jalanan kota
Ikon Xtreme Motorbikes
Kendarai motormu secara ekstrem
Ikon Motorcycle race master
Permainan balap motor cepat dengan lalu lintas realistis
Ikon Geng Motor - Multiplayer
Balapan motor multiplayer mendebarkan dengan sepeda yang dapat dimodifikasi serta grafis memukau
Ikon MX Grau
Kendarai sepeda motor berkapasitas tinggi di Sirkuit Monza
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Downhill Masters
Balapan sepeda paling menegangkan
Ikon Bike 3D Configurator
Elementals Studio
Ikon Bike Life
Naiki sepeda motormu dan hindari semua rintangan
Ikon BMX Space
Lakukan berbagai trik menggunakan BMX
Ikon Trial Bike Extreme 3D Free
Raih lompatan besar ini dengan sepeda Anda!
Ikon Racing Moto 3D
Rasakan balap motocross 3D realistis dengan medan dinamis
Ikon Fingerbike: BMX
rebelnow.com
Ikon SImulator Bmx
World Best Apps And Games
Ikon Block Blast!
Pasangkan setiap kepingan untuk menghilangkan baris dan kolom
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon Free Fire
Battle royale yang lebih cepat dan tidak terlalu menuntut
Ikon Game Turbo
Meningkatkan performa game di peranti Xiaomi
Ikon eFootball PES 2025
Game sepak bola paling realistis untuk Android
Ikon Royal Dream
Dapat bermain dan menikmati game simulasi favorit mainkan sekarang!